Mu’asifah, Siti (2020) Pengaruh faktor budaya, sosial, pribadi dan psikologis terhadap keputusan berkunjung (Studi Kasus Pada Pengunjung Muslim Di Wisata Pasar Rindu Semilir Kabupaten Pekalongan). Undergraduate Thesis thesis, IAIN Pekalongan.
Text
Cover Hal I dan V.pdf Download (6MB) |
|
Text
Full Text.pdf Restricted to Registered users only Download (9MB) |
Abstract
Saat ini industry pariwisata menjadi sektor yang diminati banyak orang, industry pariwisata memberikan kontribusi besar bagi perkembangan nasional seperti menciptakan lapangan pekerjaan serta mendorong perekonomian regional. Oleh karena itu pemasar harus memahami perilaku konsumen, sehingga diharapkan dapat menciptakan kepuasan dan loyalitas konsumennya. Keputusan pembelian diasumsikan sebagai keputusan berkunjung. Penelitian ini termasuk jenis penelitian lapangan dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian berjumlah 96 responden. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian secara parsial menunjukan bahwa: (1) factor budaya berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap keputusan berkunjung, dengan nilait_hitung<t_tabel (0,453 <1,985)dan nilai signifikansi 0,651 > 0,05. (2) factor social berpengaruh positif tetapi tidak signifikan terhadap keputusan berkunjung, dengan nilait_hitung<t_tabel (0,252 <1.985) dan nilai signifikansi 0,802 > 0,05. (3) factor pribadi erpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan berkunjung, dengan nilait_hitung>t_tabel (2,061 > 1,985) dan nilai signifikansi 0,042 < 0,05. (4) faktor psikologis berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan berkunjung, dengan nilait_hitung>t_tabel (7,337 > 1,985) dan nilai signifikansi 0,000 < 0,05. Kemudian dari uji F menunjukkan bahwa faktor budaya, sosial, pribadi dan psikologis secara simultan berpengaruh terhadap keputusan berkunjung. Nilai adjusted R squaresebesar 0,748.
Item Type: | Thesis (Undergraduate Thesis) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: |
|
||||||||
Uncontrolled Keywords: | faktorbudaya, faktorsosial, faktorpribadi, faktorpsikologis, keputusanberkunjung | ||||||||
Subjects: | 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X6.3 Ekonomi Islam, Sistem Ekonomi Islam 300 SOCIAL SCIENCE ( ILMU SOSIAL ) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi) > 330 Economics/Ilmu Ekonomi |
||||||||
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Prodi Ekonomi Syariah | ||||||||
Depositing User: | Markholis Markholis | ||||||||
Date Deposited: | 21 Jun 2021 01:44 | ||||||||
Last Modified: | 21 Jun 2021 01:44 | ||||||||
URI: | http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/1557 |
Actions (login required)
View Item |