Potret Guru Dalam Film Taare Zaamen Par Every Child Is Special (Perspektif Pendidikan Islam)

Sari, Widi Aulia (2020) Potret Guru Dalam Film Taare Zaamen Par Every Child Is Special (Perspektif Pendidikan Islam). Undergraduate Thesis thesis, IAIN Pekalongan.

[img] Text
Bab I - V.pdf

Download (3MB)
[img] Text
Full Teks.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
Official URL: http://perpustakaan.iainpekalongan.ac.id/

Abstract

Guru merupakan faktor utama dalam menciptakan manusia yang berpendidikan. Guru yang baik dapat terlihat saat mendidik muridnya seperti dalam film Taare Zaamen Par Every Child Is Special. Nilai hidup dapat disampaikan melalui film. Karenanya pendidikan Islam perlu memandang potret guru dalam film Taare Zaamen Par Every Child Is Special. Rumusan masalah dalam penelitian yaitu bagaimana potret guru dalam film Taare Zaamen Par Every Child Is Special ? dan bagaimana potret guru dalam film Taare Zaamen Par Every Child Is Special dalam perspektif pendidikan Islam ?. Tujuan penelitian untuk menjelaskan potret guru dalam film Taare Zaamen Par Every Child Is Special dan untuk menjelaskan potret guru dalam film Taare Zaamen Par Every Child Is Special dalam perspektif pendidikan Islam. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Jenis penelitian adalah study pustaka. Pengumpulan data menggunakan studi dokumentasi. Analisis data dengan analisis isi. Hasil penelitian menunjukkan potret guru dalam film diantaranya menyenangkan, sabar, ramah, mencari penyebab masalah, mengajar dengan ikhlas serta adil, memotivasi tanpa paksaan, menggali potensi untuk dikembangkan, berkualitas, sopan, dan berakhlak baik. Potret guru tersebut sesuai dengan potret guru dalam perspektif pendidikan Islam yakni 1) Guru teladan 2) Guru memotivasi 3) Guru memahami 4) Guru memberi kesempatan dan 5) Guru mengajarkan hal berguna.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Supervisor:
ContributionSupervisorNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSusanto, Nanang HasanUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: potret guru, film, pendidikan Islam.
Subjects: 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X7.3 Pendidikan Agama Islam, Pendidikan Islam, Sekolah Islam
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Prodi Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Rizi Jawani
Date Deposited: 15 Aug 2022 03:11
Last Modified: 15 Aug 2022 03:11
URI: http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/1688

Actions (login required)

View Item View Item