Peran dan kedudukan Kepala Kantor Urusan Agama (KUA) dalam perwakafan (studi kasus di KUA Kota Pekalongan)

Anwar, Anwar (2010) Peran dan kedudukan Kepala Kantor Urusan Agama (KUA) dalam perwakafan (studi kasus di KUA Kota Pekalongan). Undergraduate Thesis thesis, IAIN Pekalongan.

[img] Text
i-v.pdf

Download (12MB)
[img] Text
full teks.pdf
Restricted to Registered users only

Download (34MB)
Official URL: http://perpustakaan.iainpekalongan.ac.id

Abstract

Wakaf pada mulanya hanyalah keinginan seseorang yang ingin berbuat baik dengan kekayaan yang dimilikinya dan dikelola secara individu tanpa ada aturan yang pasti. Permasalahan yang diangkat dalam skripsi ini adalah bagaimana peran dan kedudukan kepala kantor urusan agama (KUA) dalam perwakafan di Kota Pekalongan, tujuan penelitian untuk mengetahui peran dan kedudukan Kepala Kantor Urusan Agama(KUA) Kota Pekalongan dalam perwakafan. Jenis Penelitian ini adalah kepustakaan (library research) dengan pendekatan kualitatif.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Supervisor:
ContributionSupervisorNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSya'roni, Sam'aniUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kedudukan Kepala KUA, Perwakafan
Subjects: 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X4 Fikih, Fiqih, Fiqh, Hukum Islam
300 SOCIAL SCIENCE ( ILMU SOSIAL ) > 340 Law (Ilmu Hukum) > 346.01 Domestic Relations, Family Law, Marriage/Hukum Keluarga, Hukum Pernikahan
Depositing User: Ridho Aji Anggana
Date Deposited: 10 Dec 2021 08:47
Last Modified: 10 Dec 2021 08:47
URI: http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/2343

Actions (login required)

View Item View Item