Persepsi Mahasiswa Jurusan Tarbiyah Angkatan 2008 di STAIN Pekalongan terhadap Gaya Hidup Hedonisme

Wijayanti, Nur (2011) Persepsi Mahasiswa Jurusan Tarbiyah Angkatan 2008 di STAIN Pekalongan terhadap Gaya Hidup Hedonisme. Undergraduate Thesis thesis, UIN K.H Abdurrahman Wahid Pekalongan.

[img] Text
i-v.pdf

Download (12MB)
[img] Text
full teks.pdf
Restricted to Registered users only

Download (26MB)
Official URL: https://perpustakaan.uingusdur.ac.id/

Abstract

Kemajuan teknologi, informasi, dan telekomunikasi telah menawarkan suatu gagasan baru ke seluruh dunia yang sangat bermanfaat bagi manusia, namun begitu harus juga diperhitungkan dampak-dampak negatif dari kemajuan tersebut yaitu salah satunya memunculkan gaya hidup hedonisme. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui persepsi mahasiswa terhadap gaya hidup hedonisme di STAIN Pekalongan. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan pendekatan kuantitaif deskriptif, sedangkan penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research). Berdasarkan hasil penelitian ini disimpulkan bahwa sebagian besar mahasiswa jurusan tarbiyah angkatan 2008 di STAIN Pekalongan mengetahui gaya hidup hedonisme dengan presentase 54%, sedangkan mahasiswa kurang tahu sebanyak 15% dan dalam kategori ragu-ragu sebanyak 22%.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Persepsi, Gaya Hidup Hedonisme
Subjects: 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X7.3 Pendidikan Agama Islam, Pendidikan Islam, Sekolah Islam
300 SOCIAL SCIENCE ( ILMU SOSIAL ) > 370 Education (Pendidikan) > 370 Education/Pendidikan
Depositing User: Mahasiswa Tiga
Date Deposited: 12 Aug 2022 03:58
Last Modified: 12 Aug 2022 03:58
URI: http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/2650

Actions (login required)

View Item View Item