Bimbingan Rohani Islam dalam Mengembangkan Karakter Religius Warga Binaan Pemasyarakatan RumahTahananNegara Kelas II A Pekalongan

Nazilah, Rohmatun (2018) Bimbingan Rohani Islam dalam Mengembangkan Karakter Religius Warga Binaan Pemasyarakatan RumahTahananNegara Kelas II A Pekalongan. Undergraduate Thesis thesis, IAIN Pekalongan.

[img] Text
Cover, Bab I - V.pdf

Download (3MB)
[img] Text
Full Text.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
Official URL: http://perpustakaan.iainpekalogan.ac.id/

Abstract

Manusia dengan segala potensi bawaan dan bawaan potensialnya, bisa mencapai pribadi yang bermoral terbaik dan terbaik dalam perilaku bermoral. Persoalanya adalah bagaimana pemahaman tentang hakikat manusia dapat dipahami secara jelas oleh manusia sendiri, dan berfungsi untuk mendorong moral manusia menjadi manusia bermoral. Karakter religius merupakan salah satu karakter yang perlu dikembangkan dalam diri untuk menumbuhkan perilaku sesuai dengan ajaran agama Islam yang berlandaskan al-qur’an dan Hadist. Dengan keadaan seperti yang telah diungkap diatas karakter religius perlu diterapkan direalisasikan dimana saja baik di lembaga pendidikan ataupun yang lainya. Berdasarkan hasil pengamatan penulis bahwa bimbingan rohani Islam dapat membantu proses tumbuhnya karakter khususnya karakter religius. Berdasarkan latar belakang tersebut, maka rumusan masalah yang diajukan adalah, bagaimana karakter religius Warga Binaan Pemasyarakatan Rutan kelas II A Pekalongan, bagaimana bimbingan rohani Islam dalam mengembangkan karakter religius Warga Binaan Pemasyarakatan Rutankelas II A Pekalongan, dan apa saja faktor pendukung dan penghambat bimbingan rohani Islam dalam mengembangkan karakter religius warga Binaan Pemsayarakatan RutanKelas II A Pekalongan. Pendekatan dalam penelitian mengguanakan pendekatan kualitatif, jenis penelitian field research. Metode pengumpulan data mengguanakan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sedangkan analisis myang digunakan yaitu dengan model Miles dan Huberman yang dibagi menjadi tiga tahapan yakni: reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjuakan bahwa karakter religius Warga Binaan Pemasyarakatan RutanKelas II A Pekalonganmasihperludikembangkanlagi. Adanya bimbingan rohani Islam di Rutan Kelas II A yang dilakukansetiaphariseninsampaijumatdengankegiatanmembacadoa (asmaulhusna, sholawat, pemberianmateri, dan lain-lain) mampu membantu mengembangkan karakter religius Warga Binaan Pemasyarakatan walaupun belum sepenuhnya karena keasadaran diri dari Warga Binaan Pemasyarakatanjuga yang mampumendorongtumbuhnyakarakterreligiusWargaBinaanPemasyarakatanRutanKelas II A Pekalonganuntukmengikutikegiatan yang ada didalambimbinganrohani Islam.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Supervisor:
ContributionSupervisorNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorZaeni, AkhmadUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Bimbingan Rohani Islam, Karakter Religius
Subjects: 100 PHILOSOPHY AND PSYCHOLOGY (FILSAFAT DAN PSIKOLOGI) > 150 Psychology (Psikologi/Ilmu Jiwa) > 158.3 Counseling and Interviewing/Psikologi Konseling, Penyuluhan, Pemberian Nasehat dan Wawancara
200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X7.15 Psikologi Islam
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah > Prodi Bimbingan dan Penyuluhan Islam
Depositing User: Ari Sugeng
Date Deposited: 04 May 2020 05:45
Last Modified: 08 Jul 2020 08:51
URI: http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/280

Actions (login required)

View Item View Item