PENGARUH PENDAPATAN, GAYA HIDUP DAN RELIGIUSITAS TERHADAP MINAT DOSEN STAIN PEKALONGAN PADA PRODUK ASURANSI SYARIAH

Wati, Ati Norma (2016) PENGARUH PENDAPATAN, GAYA HIDUP DAN RELIGIUSITAS TERHADAP MINAT DOSEN STAIN PEKALONGAN PADA PRODUK ASURANSI SYARIAH. Undergraduate Thesis thesis, UIN KH. Abdurrahman Wahid Pekalongan.

[img] Text
2013112013 ATI NORMA WATI COVER, BAB I - V, LAMPIRAN.PDF

Download (14MB)
[img] Text
2013112013 ATI NORMA WATI FULL TEXT.PDF
Restricted to Registered users only

Download (33MB)
Official URL: http://perpustakaan.uingusdur.ac.id

Abstract

Dosen yang merupakan salah satu wujud dan masyarakat modern akan lebih mengantisipasi masa depan keluarganya daripada masyarakat awam, sehingga minat terhadap produk asuransi syariah akan lebih menarik untuk diteliti dan kalangan dosen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pendapatan, gaya hidup dan religiusitas terhadap minat Dosen STAIN Pekalongan pada produk asuransi syariah.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Pendapatan, Gaya Hidup, Religiusitas dan Minat Pada Produk Asurausi Syariah
Subjects: 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X6.3 Ekonomi Islam, Sistem Ekonomi Islam
300 SOCIAL SCIENCE ( ILMU SOSIAL ) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi) > 330 Economics/Ilmu Ekonomi
Depositing User: UIN Gus Dur Febi
Date Deposited: 18 Oct 2023 07:56
Last Modified: 18 Oct 2023 07:56
URI: http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/3108

Actions (login required)

View Item View Item