Pengaruh modal awal, tenaga kerja, dan perilaku kewirausahaan terhadap pendapatan pedagang ikan di kelurahan Proyonanggan Utara Batang

Fifiani, Urma (2015) Pengaruh modal awal, tenaga kerja, dan perilaku kewirausahaan terhadap pendapatan pedagang ikan di kelurahan Proyonanggan Utara Batang. Undergraduate Thesis thesis, STAIN Pekalongan.

[img] Text
2013110029 URMA FIFIANI BAB I, V DAN LAMP_1.PDF

Download (23MB)
[img] Text
2013110029 URMA FIFIANI BAB I - V FULL TEXT_1.PDF
Restricted to Registered users only

Download (34MB)
Official URL: http://perpustakaan.uingusdur.ac.id/

Abstract

Pendapatan pedagang dapat dipengaruhi oleh berbagai faktor. Penelitian ini menggunakan modal awal, tenaga kerja, dan perilaku kewirausahaan sebagai variabel. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel modal awal, tenaga kerja, dan perilaku kewirausahaan terhadap pendapatan pedagang ikan di Kelurahan Proyonanggan Utara Batang. Metode yang digunakan dalam pengumpulan data primer dengan metode random sampling( teknik smpel secara acak). Penelitian ini mengambil sampel sebanyak 60 responden. Data penelitian ini diperoleh dari kuesioner (primer) dan beberapa observasi serta wawancara langsung dengan pihak yang terkait yaitu pedagang ikan di kelurahaan proyonanggan Utara Batang mengenai modal awal, tenaga kerja, dan perilaku kewirausahaan Alat analisis yang digunakan adalah regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial modal awal tidak berpengaruh signifikan terhadap pendapatan pedagang ikan di Kelurahan Proyonanggan Utara Batang, dengan nilai signifikansi sebesar 0,291> 5%. Secara parsial tenaga kerja tidak berpengaruh signifikan terhadap pendapatan pedagang ikan di Kelurahan Proyonanggan Utara Batang, dengan nilai signifikansi sebesar 0,713 5%. Secara parsial perilaku kewirausahaan berpengaruh signifikan terhadap pendapatan pedagang ikan di Kelurahan Proyonanggan Utara Batang. dengan nilai signifikansi sebesar 0,003 < 5% Modal awal, tenaga kerja, perilaku kewirausahaan secara simultan berpengaruh signifikan terhadap pendapatan pedagang ikan di Kelurahan Proyonanggan Utara Batang, dengan nilai signifikansi sebesar 0,005 < 5%.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Supervisor:
ContributionSupervisorNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorIsfandiar, Ali AminUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: modal awal, tenaga kerja, perilaku kewirausahaan, pendapatan
Subjects: 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X6.3 Ekonomi Islam, Sistem Ekonomi Islam
300 SOCIAL SCIENCE ( ILMU SOSIAL ) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi) > 330 Economics/Ilmu Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Prodi Ekonomi Syariah
Depositing User: Khusnu Asirah
Date Deposited: 24 Oct 2023 11:32
Last Modified: 24 Oct 2023 11:32
URI: http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/4116

Actions (login required)

View Item View Item