Upaya guru pendidikan agama islam (PAI) dalam membangun karakter siswa SMK Ma'arif NU Pecalungan Kabupaten Batang

Slamet, Slamet (2015) Upaya guru pendidikan agama islam (PAI) dalam membangun karakter siswa SMK Ma'arif NU Pecalungan Kabupaten Batang. Undergraduate Thesis thesis, Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Pekalongan.

[img] Other (Thesis)
2021211134 SLAMET BAB I - V DAN LAMP .PDF

Download (4MB)
[img] Other (Thesis)
2021211134 SLAMET FULL TEXT.PDF
Restricted to Registered users only

Download (10MB)
Official URL: https://perpustakaan.uingusdur.ac.id/

Abstract

Pembangunan karakter sangatlah penting sebagai pedoman hldup para Siswa dimasa mendatang. Melalui upaya guru dalam membangun karakter siswa, para orang tua juga ikut serta dalam membangun karakter. Melalui pendidikan karakter ini, peserta didik dapat mengetahui akan pentingnya pendidikan karakter Yang sebenarnya sehingga mereka dapat mengetaui akan nilai-nilai karakter yang sebenarnya. Rumusan masalah dalam penelitian ini tentang Apa program, bagaimana pelaksanaan program, bagaimana pengembangan program guru pendidikan agama islam dalam membangun karakter siswa. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah Untuk mengetahui program, pelaksanaan program, serta pengembangan Guru Pendidikan agama islam (PAI) dalam membangun karakter siswa. Sedangkan kegunanan penelitian ini sebagai bahan pengetahuan dalam membangun pendidikan karakter siswa. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan jenis penelitian field reseacd (penelitian lapangan) yang mengambil obyek penelitian di SMK 01 Pecalungan Kabupaten Batang dan menjadi subyek peneliti ini adalah guru-guru khususny guru pendidikan agama islam dan siswa. Adapun metode pengumpulan datanya observasi, wawancara, dokumentasi. Sedangkan metode analisis datanya deskriptif kualitatif. Hasil penelitian diketahui bahwa dalam membangun karakter siswa disini melalui pendidikan intrakurikuler, ekstrakurikuler serta metode pembiasaan,. Karena guru merupakan Guru sebagai educator terutama guru pendidikan agama islam di tuntut untuk variatif dan dapat mengikutsertakan peserta didik dalam proses belajar mengajar.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Supervisor:
ContributionSupervisorNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorNurkhamidi, ArisUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Membangun karakter siswa
Subjects: 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X7.3 Pendidikan Agama Islam, Pendidikan Islam, Sekolah Islam
300 SOCIAL SCIENCE ( ILMU SOSIAL ) > 370 Education (Pendidikan) > 370 Education/Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Prodi Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Nani Nuryani
Date Deposited: 20 Nov 2023 02:26
Last Modified: 20 Nov 2023 02:26
URI: http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/4654

Actions (login required)

View Item View Item