Analisis Minat Nasabah Dalam Memoderasi Pengaruh Kemudahan dan Keamanan Terhadap Kepuasan Konsumen Menggunakan Jasa Brilink (Studi Kasus di Desa Tegalontar Kecamatan Sragi)-

Dilla, Elviana (2023) Analisis Minat Nasabah Dalam Memoderasi Pengaruh Kemudahan dan Keamanan Terhadap Kepuasan Konsumen Menggunakan Jasa Brilink (Studi Kasus di Desa Tegalontar Kecamatan Sragi)-. Undergraduate Thesis thesis, UIN K. H. Abdurrahman Wahid Pekalongan.

[img] Text
4219105_Cover_Bab 1 & Bab v.pdf

Download (2MB)
[img] Text
4219105_Full Text.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
Official URL: http://perpustakaan.uingusdur.ac.id/

Abstract

Memasuki era globalisasi, layanan perbankan berkembang pesat memenuhi kebutuhan customer yang semakin beragam. Bank BRI telah melakukan trobosan dengan perkembangan dalam bertransaksi, produk yang dimaksud ialah BRILink. Kemudian kepuasan konsumen juga mempengaruhi konsumen untuk berlangganan menggunakan jasa BRILink. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tantang kemudahan, keamanan, dan memoderasi minat nasabah terhadap kepuasan konsumen menggunakan jasa BRILink. Penelitian ini termasuk jenis penelitian kuantitatif. Penelitian ini menggunakan nasabah yang menggunakan layanan jasa BRILink sebagai populasi. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling dengan 100 sampling. Penelitian ini menggunakan data primer dengan metode analisis data uji statistik deskriptif, uji asumsi klasik, dan uji hipotesis MRA (Moderated Regression Analysis) melalui program IBM SPSS 26. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara persial kemudahan tidak memiliki pengaruh terhadap kepuasan konsumen dalam menggunakan jasa BRILink. Sedangkan variabel keamanan berpengaruh secara persial terhadap kepuasan konsumen dalam menggunakan jasa BRILink. Kemudian pada penelitian ini menunjukkan bahwa minat nasabah tidak mampu memoderasi pengaruh kemudahan terhadap kepuasan konsumen dalam menggunakan jasa BRILink. Sementara itu, minat nasabah mampu memoderasi pengaruh keamanan terhadap kepuasan konsumen dalam menggunakan jasa BRILink

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Supervisor:
ContributionSupervisorNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorVersiandika, Yudha PratamaUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kemudahan, Keamanan, Kepuasan Konsumen, dan Minat Nasabah
Subjects: 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X4.27 Bank Islam, Baitul Mal Wat Tamlil
300 SOCIAL SCIENCE ( ILMU SOSIAL ) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi) > 332.1 Banks/Bank, Perbankan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Prodi Perbankan Syariah
Depositing User: UIN Gus Dur Febi
Date Deposited: 06 Dec 2023 07:06
Last Modified: 06 Dec 2023 07:06
URI: http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/5918

Actions (login required)

View Item View Item