Faktor-faktor yang mempengaruhi minat nasabah menggunakan e-banking di Bank Mandiri Syari'ah Pekalongan tahun 2015

Mayanti, Janky Selys (2017) Faktor-faktor yang mempengaruhi minat nasabah menggunakan e-banking di Bank Mandiri Syari'ah Pekalongan tahun 2015. Undergraduate Thesis thesis, IAIN Pekalongan.

[img] Text
2013111019 JANKY SELYS MAYANTI BAB I, V DAN LAMP_1.PDF

Download (14MB)
[img] Text
2013111019 JANKY SELYS MAYANTI BAB I - V FULL TEXT_1.PDF
Restricted to Registered users only

Download (32MB)
Official URL: http://perpustakaan.uingusdurpekalongan.ac.id/

Abstract

Minat nasabah untuk menggunakan jasa perbankan dipengaruhi oleh beberapa faktor, antara lain: fasilitas, promosi dan pelayanan. Tiga hal tersebut penting dalam menunjang aktivitas perbankan syari'ah. Ketiga hal tersebut coba peneliti implementasikan dengan adanya teknologi informasi berupa internet banking yang dimiliki oleh bank syari'ah mandırı Dalam bank syari'ah terdapat banyak produk yang disediakan untuk nasabah salah satunya adalah produk transaksi non tunai e- banking. Minat nasabah mengalami menggunakan e-banking di Bank Syariah Mandiri Cabang Pekalongan terus mengalami peningkatan Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah fasilitas, promosi dan pelayanan berpengaruh secara parsial maupun simultan terhadap minat nasabah menggunakan e-banking di Bank Mandırı Syari'ah Pekalongan tahun 2015. Jenis penelitian ini adalah studi lapangan (field research) Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Sedangkan metode pengumpulan data dalam penelitian ini kuesioner, dokumentası dan wawancara Analisis data dengan menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian adalah Pertama, Variabel X_{1} (fasilitas) tidak berpengaruh secara parsial terhadap variabel Y (minat nasabah menggunakan e-banking di Bank Mandiri Syarı'ah Pekalongan) karena nilai t_{hitung}<t_{babel}(0.648<1,671) Kedua, Variabel X_{2} (promosı) tidak berpengaruh secara parsial terhadap variabel Y (minat nasabah e-banking di Bank Mandırı Syari'ah Pekalongan) karena tung <t_{lalat}(-0.667<1.671 Ketiga, Variabel X₁ (pelayanan) berpengaruh secara parsial terhadap variabel Y (minat nasabah menggunakan e-banking di Bank Mandiri Syari'ah Pekalongan) karena luting tabel (18,625 1,671) Keempat, Secara simultan terdapat pengaruh antara variabel independen yaitu variabel X_{1} (fasilitas), variabel X_{2} (promosi), variabel X_{3} (pelayanan) terhadap variabel dependen yaitu variabel Y (minat nasabah menggunakan e-banking di Bank Mandırı Syarı ah Pekalongan) Hasıl penelitian menunjukkan bahwa nilai F_{bmamg}=123,097 dengan nilai signifikansi 0,000, sedangkan Fubel sebesar 3,15, maka F_{bitimgl}>F_{tabel}(123,097> 3,15) dengan signifikansi 0,0000,05 Hasil penelitian juga menunjukkan bahwa didapatkan nilai Adjusted R Square sebesar 0,849 atau 84,9%, sedangkan sisanya sebesar 15,1% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak masuk dalam variabel regresi pada penelitian ini.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Supervisor:
ContributionSupervisorNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorNasrullah, M.UNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Fasilitas, Promosi, Pelayanan, Minat
Subjects: 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X6.3 Ekonomi Islam, Sistem Ekonomi Islam
300 SOCIAL SCIENCE ( ILMU SOSIAL ) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi) > 330 Economics/Ilmu Ekonomi
Depositing User: Khusnu Asirah
Date Deposited: 22 Dec 2023 08:33
Last Modified: 22 Dec 2023 08:33
URI: http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/6442

Actions (login required)

View Item View Item