Penggunaan Media Gambar Dalam Pendidikan Karakter Di TK Aisyiyah Bustanul Athfal Kertosari Ulujami Pemalang

Azizah, Mirfaqoh (2015) Penggunaan Media Gambar Dalam Pendidikan Karakter Di TK Aisyiyah Bustanul Athfal Kertosari Ulujami Pemalang. Undergraduate Thesis thesis, Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN ) Pekalongan.

[img] Text (Thesis)
2021311092 MIRFAQOH AZIZAH BAB I, V DAN LAMP_1.PDF

Download (7MB)
[img] Text (Thesis)
2021311092 MIRFAQOH AZIZAH BAB I - V FULL TEXT_1.PDF
Restricted to Registered users only

Download (19MB)
Official URL: http://perpustakaan.uingusdur.ac.id/

Abstract

Belajar adalah suatu kejadian yang bernilai edukatif. Nilai edukatif mewarnai interaksi yang terjadi antara guru dengan anak didik. Interaksi yang bernilai edukatif dikarenakan kegiatan belajar mengajar yang dilakukan dan diarahkan untuk mencapai tujuan tertentu yang telah dirumuskan sebelum pengajaran dilangsungkan. Kenyataan menunjukkan bahwa pembelajaran tanpa perantara media akan membuat anak cepat bosan. Dengan penggunaan media gambar pada dasarnya membantu mendorong siswa dan dapat meningkatkan minatnya pada pelajaran. Media gambar dapat menolong dan banyak digunakan dalam pengajaran, khususnya dalam pembelajaran anak usia dini. Bukan karena gambar itu banyak dan murah, melainkan gambar-gambar itu mudah dipahami oleh anak daripada kata-kata, Media yang digunakan dalam pembelajaran pendidikan karakter yaitu media gambar, Pengaruh media gambar ini anak akan mengenal dan mengingat karakter tokoh dalam gambar tersebut. Melihat realita di atas muncul pemikiran untuk mengkaji pembelajaran di TK Aisyiyah BUstanul Athfal Kertosari Ulujami Pemalang. Adapun rumusan masalah yang penulis ajukan adalah : Bagaimana penggunaan media gambar dalam pendidikan karakter. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengguaan media gambar dalam pendidikan karakter. Sedangkao manfaat dari basil penelitian ini adalah meogembangkan keilmuan dan memperkaya khazanah kepustkaan islam sebagai literature akademis, sebagai kajian ilmu pendidikan dalam mengembangkan pemikiran dan masalah untuk meningkatkan kualitas pendidikan dalam pembelajaran, memberi konstribusi keilmuan untuk meningkatkan basil belajar siswa, Metode penelitian ini yaitu dengan menggunakan pendekatan deskriptif kalitatif, jenis penelitian fiel research, somber datanya primer dan sekunder, teknik pengumpulan data observasi, interview, dokumentasi. Analisis data menggunakaninduktif. Adapun basil penelitian ini adalah pembelajaran dengan menggunakan media gambar di TK Aisyiyah Bustanul Atbfal Kertosari Pemalang, Yaitu anak didik lebih memperhatikan penjelasan guru dengan menggunakan media gambar dibandingkan dengan kata-kata

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Supervisor:
ContributionSupervisorNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSholehuddin, M.SugengUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Media Gambar, Pendidikan Karakter, TK
Subjects: 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X7.3 Pendidikan Agama Islam, Pendidikan Islam, Sekolah Islam
300 SOCIAL SCIENCE ( ILMU SOSIAL ) > 370 Education (Pendidikan) > 370 Education/Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Prodi Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Akhiroh Ghufron
Date Deposited: 23 Jan 2024 03:30
Last Modified: 23 Jan 2024 03:30
URI: http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/6859

Actions (login required)

View Item View Item