Melvin, Muhammad Sholahuddin Nabil (2024) Pengaruh Audit Delay, Audit Tenure, Dan Kualitas Auditor Terhadap Opini Audit Going Concern Dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderasi (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia Pada Tahun 2018-2022). Undergraduate Thesis thesis, UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan.
Text
4319110_Cover_Bab I & Bab v.pdf Download (1MB) |
|
Text
4319110_FullText.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh Audit Delay, Audit Tenure, dan Kualitas Auditor terhadap Opini Audit Going Concern dengan Ukuran Perusahaan sebagai Variabel Moderasi. Penelitian ini menggunakan sampel perusahaan Sub Sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI selama periode 2018-2022. Jumlah perusahaan yang menjadi sampel dalam penelitian yakni 13 perusahaan selama 5 tahun. Berdasarkan metode purposive sampling, total sampel penelitian adalah 65 sampel. Pengujian hipotesis dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda dengan bantuan software SPSS versi 26. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Audit Delay berpengaruh negatif terhadap Opini Audit Going Concern. Sedangkan, Audit Tenure dan Kualitas Auditor berpengaruh positif terhadap Opini Audit Going Concern. Ukuran Perusahaan tidak mampu memoderasi pengaruh Audit Delay, Audit Tenure, dan Kualitas Auditor terhadap Opini Audit Going Concern.
Item Type: | Thesis (Undergraduate Thesis) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: |
|
||||||||
Uncontrolled Keywords: | Delay, Audit Tenure ,Kualitas Auditor, Opini Audit Going Concern, Ukuran Perusahaan. | ||||||||
Subjects: | 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X6.32 Ekonomi Keuangan Islam 600 TECHNOLOGY AND APPLIED SCIENCES (TEKNOLOGI DAN ILMU TERAPAN) > 650 Management and Auxiliary Service (Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan) > 657 Accounting/Akuntansi |
||||||||
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Prodi Akutansi Syariah | ||||||||
Depositing User: | UIN Gus Dur Febi | ||||||||
Date Deposited: | 20 Jun 2024 07:01 | ||||||||
Last Modified: | 20 Jun 2024 07:01 | ||||||||
URI: | http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/8507 |
Actions (login required)
View Item |