Pengaruh Implementasi Model Pembelajaran M-Apos (Action, Process, Object, Scheme) Terhadap Pemahaman Konsep Pada Materi SPLDV Siswa Kelas VIII Di MTs NU 01 Pecalungan

Zulfana, Izza (2024) Pengaruh Implementasi Model Pembelajaran M-Apos (Action, Process, Object, Scheme) Terhadap Pemahaman Konsep Pada Materi SPLDV Siswa Kelas VIII Di MTs NU 01 Pecalungan. Undergraduate Thesis thesis, UIN. K. H. Abdurrahman Wahid Pekalongan.

[img] Text
2617069_COVER BAB I DAN BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2617069_FULL TEXT.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
Official URL: http://perpustakaan.uingusdur.ac.id/

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh banyaknya siswa yang masih tergolong rendah pada pemahaman konsep matematika dibanding dengan mata pelajaran lain di sekolah. Salah satu faktornya yakni kurangnya pengembangan pemahaman serta penguasaan konsep saat proses pembelajaran berlangsung. Padahal pemahaman konsep merupakan modal dasar yang baik guna mencapai kemampuan dasar penalaran, komunikasi, koneksi, serta pemecahan masalah. Tujuan penelitian ini ialah: (1) Untuk menganalisis pemahaman konsep siswa melalui implementasi model pembelajaran M-APOS (Action, Process, Object, Scheme) pada materi SPLDV di MTs NU 01 Pecalungan. (2) Untuk mengetahui pengaruh implementasi model pembelajaran M-APOS (Action, Process, Object, Scheme) terhadap pemahaman konsep pada materi SPLDV di MTs NU 01 Pecalungan. Jenis penelitian yang digunakan adalah quasi experimental design one-group pretest-posttest desaign. Teknik pengembalian sampel melalui Purposive Sampling. Instrument yang digunakan berupa tes tertulis dengan analisis uji Paired Sample t-Test. Hasil penelitian ini menunjukkan: 1) hasil nilai tes pemahaman konsep siswa kelas VIII MTs NU 01 Pecalungan, yang mana hasil nilai posttest lebih tinggi dari hasil niai pretestnya., pretest pemahaman konsep dengan sampel 36 siswa memiliki nilai range 30, nilai mean =55,67 dengan standar deviasi 7,195 dan nilai variance 51,771. Selanjutnya, posttest pemahaman pemahaman konsep siswa memiliki nilai range 31, nilai mean =77,06 dengan standar deviasi 9,146 dan nilai variance 83,654. 2) dan nilai sig. (2tailed)=0,000<0,005, maka menghasilkan kesimpulan bahwa diterima dan ditolak, yakni terdapat perbedaan rata-rata antara hasil belajar Pre Test dengan Post Test yang artinya ada pengaruh implementasi model pembelajaran M-APOS (Action, Process, Object, Scheme) terhadap pemahaman konsep pada materi SPLDV siswa kelas VIII MTs NU 01 Pecalungan.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Supervisor:
ContributionSupervisorNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorMahmudah, UmiUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: M-APOS, Pemahaman Konsep, SPLDV
Subjects: 500 NATURAL SCIENCE AND MATHEMATICS (ILMU PENGETAHUAN DAN MATEMATIKA) > 510 Mathematics (Matematika) > 510 Mathematics/Matematika
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Prodi Tadris Matematika
Depositing User: UIN Gus Dur Ftik
Date Deposited: 27 Jun 2024 08:54
Last Modified: 17 Jul 2024 07:59
URI: http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/8633

Actions (login required)

View Item View Item