Zahra, Rifda Muafadya (2024) Pengembangan Minat dan Bakat Seni Kaligrafi Peserta Didik Melalui Ekstrakulikuler Seni Kaligrafi di MIS NU Al-Utsmani Gejlig Kabupaten Pekalongan. Undergraduate Thesis thesis, UIN K.H.Abdurrahman Wahid Pekalongan.
Text
2320005_Cover_Bab I dan Bab V.pdf Download (1MB) |
|
Text
2320005_Full Text.pdf Restricted to Registered users only Download (5MB) |
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh upaya mengembangkan minat dan bakat peserta didik melalui kegiatan ektrakurikuler seni kaligrafi agar menentukan peserta didik yang benar-benar unggul atau dianggap memiliki minat yang baik dan berbakat sehingga berani berkompetisi saat perlombaan. Menambah prestasi madrasah dalam bidang non akademik. Oleh karena itu, Peneliti ingin mengetahui bagaimana pengembangan, faktor pendukung dan penghambat dilaksanakannya pengembangan minat dan bakat seni kaligrafi peserta didik mellaluil kelgilatan elkstrakurilkulelr seni kalilgrafi. Tujuan penelitian ini adalah untuk: 1) untuk memaparkan pengembangan minat dan bakat seni kaligrafi peserta didik melalui kegiatan ekstrakulikuler seni kaligrafi di MIS NU Al-Utsmani Gejlig Kabupaten Pekalongan. 2) untuk memaparkan apa saja faktor pendukung dan penghambat dalam pelaksanaan pengembangan minat dan bakat seni kaligrafi peserta didik melalui kegiatan ekstrakulikuler seni kaligrafi di MIS NU Al-Utsmani Gejlig Kabupaten Pekalongan. Jenis penelitian ini yaitu berupa penelitian lapangan (field research) dan pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah sumber data primer berupa wawancara dengan kepala madrasah, pelatih ekstrakulikuler seni kaligrafi, peserta didik yang mengikuti ekstrakurikuler seni kaligrafi dan sumber data sekunder berupa hasil wawancara, buku, atau sumber rujukan yang relevan dengan penelitian ini. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan yakni observasi, wawancara dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data meliputi reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan (verifikasi). Hasil penelitian menunjukan bahwa pengembangan minat dan bakat seni kaligrafi peserta didik melalui kegiatan ekstrakulikuler seni kaligrafi sudah berjalan dengan baik. Perencanaan pengembangan minat dan bakat seni kaligrafi peserta didik melalui kegiatan ekstrakulikuler seni kaligrafi di MIS NU Al-Utsmani Gejlig Kabupaten Pekalongan dilakukan sendiri oleh pelatih ektrakulikuler seni kaligrafi dengan membagi kelompok kecil berdasarkan level kemampuan peserta didik serta menyediakan materi dan alat . Pelaksanaannya dilakukan melalui 4 tahap yaitu, proses pembelajaran seni kaligrafi, motivasi belajar seni kaligrafi, perlombaan seni kaligrafi, dan tambahan jam pembelajaran seni kaligrafi. Evaluasi dilakukan melalui penilaian awal dan umpan balik yang positif untuk membantu area yang perlu dikembangkan. Faktor perndurkurng dalam perlaksanaan perngermbangan didik merlaluri kergiatan erkstrakurlikurlerr serni kaligrafi antara lain : adanya Minat urnturk merngikurti kergiatan erkstrakurlikurlerr seni kaligrafi, motivasi perlatih, fasilitas yang mermadai,dan durkurngan gurrur. Serdangkan faktor pernghambat dalam perlaksanaan perngermbangan didik merlaluri kergiatan erkstrakurlikurlerr serni kaligrafi antara lain : kurrangnya keryakinan diri, fokurs perserrta didik berrkurrang, kurrangnya durkurngan orang tura, dan kurrangnya perlatih.
Item Type: | Thesis (Undergraduate Thesis) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: |
|
||||||||
Uncontrolled Keywords: | Pengembangan, Seni Kaligrafi, Ekstrakulikuler. | ||||||||
Subjects: | 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X7.322 Madrasah Ibtidaiyah 300 SOCIAL SCIENCE ( ILMU SOSIAL ) > 370 Education (Pendidikan) > 372.2 Elementary School/Sekolah Dasar, SD |
||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Prodi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah | ||||||||
Depositing User: | UIN Gus Dur Ftik | ||||||||
Date Deposited: | 24 Jul 2024 02:12 | ||||||||
Last Modified: | 24 Jul 2024 02:12 | ||||||||
URI: | http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/9336 |
Actions (login required)
View Item |