Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) pada Pembelajaran IPS di MI Salafiyah Salafi'iyah Proto Kedungwuni Kabupaten Pekalongan

Fadillah, Khomisatil (2012) Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) pada Pembelajaran IPS di MI Salafiyah Salafi'iyah Proto Kedungwuni Kabupaten Pekalongan. Undergraduate Thesis thesis, UIN K.H Abdurrahman Wahid Pekalongan.

[img] Text
i-v.pdf

Download (12MB)
[img] Text
full teks.pdf
Restricted to Registered users only

Download (37MB)
Official URL: https://perpustakaan.uingusdur.ac.id/

Abstract

KTSP merupakan suatu konsep yang menawarkan otonomi pada sekolah untuk menentukan kebijakan sekolah dalam rangka menentukan mutu, efesiensi pendidikan agar dapat memodifikasi keinginan masyarakat setempat serta menjalin kerjasama yang erat antar sekolah, masyarakat, industri, dan pemerintah dalam membentuk pribadi peserta didik, hal tersebut dilakukan agar sekolah dapat leluasa mengelola serta tanggap dengan kebutuhan masyarakat setempat. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pemahaman guru IPS MI Salafiyah Syafi'iyah Proto 01 Kedungwuni Pekalongan mengenai KTSP, untuk mengetahui implementasi KTSP pada pembelajaran IPS di MI Salafiyah Syafi'iyah Proto 01 Kedungwuni Pekalongan, serta untuk mengetahui faktor pendukung dan faktor penghambat dalam implementasi KTSP pada pembelajaran IPS di MI Salafiyah Syafi'iyah Proto 01 Kedungwuni Pekalongan. Metode penelitian meliputi desain penelitian, dimana penulus menggunakan pendekatan kualitatif, sedangkan penelitiannya adalah penelitian lapangan. Dari penelitian ini didapat beberapa hal penting, bahwa pemahaman guru IPS di MI Salafiyah Syafi'iyah Proto 01 Kedungwuni Pekalongan mengenai KTSP sebagian besar masih terbatas hanya mengetahui secara garis besarnya.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Supervisor:
ContributionSupervisorNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorDr. Imam Suraji, M.Ag, Imam SurajiUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Implementasi, Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP)
Subjects: 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X7.322 Madrasah Ibtidaiyah
300 SOCIAL SCIENCE ( ILMU SOSIAL ) > 370 Education (Pendidikan) > 372.2 Elementary School/Sekolah Dasar, SD
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Prodi Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Mahasiswa Tiga
Date Deposited: 19 Aug 2022 02:26
Last Modified: 19 Aug 2022 02:26
URI: http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/2655

Actions (login required)

View Item View Item