PENGARUH CASH RATIO, RETURN ON ASSET, DEBT TO EQUITY RATIO DAN FIRM SIZE TERHADAP DIVIDEND PAYOUT RATIO PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII) PERIODE 2012-2016

Ernawati, Erni (2017) PENGARUH CASH RATIO, RETURN ON ASSET, DEBT TO EQUITY RATIO DAN FIRM SIZE TERHADAP DIVIDEND PAYOUT RATIO PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII) PERIODE 2012-2016. Undergraduate Thesis thesis, UIN KH. Abdurrahman Wahid Pekalongan.

[img] Text
2013113051 ERNI ERNAWATI COVER, BAB I - V, LAMPIRAN.PDF

Download (15MB)
[img] Text
2013113051 ERNI ERNAWATI FULL TEXT.PDF
Restricted to Registered users only

Download (38MB)
Official URL: http://perpustakaan.uingusdur.ac.id

Abstract

Berdasarkan teori The Bird In The Hand, investor lebih menyukai pembagian dividen daripada capital gain. Untuk itu besarnya dividend payout ratio yang dibagikan dapat menjadi pertimbangan investor dalam pembelian saham. Namun tidak semua perusahaan yang go public membagikan dividennya secara konsisten setiap tahunnya. Setiap perusahaan memiliki perbedaan dalam pengambilan kebijakan dividen. Untuk itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Cash Ratio, Return on Asset, Debt to Equity Ratio dan Firm Size -Terhadap Dividen Payout Ratio.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Dividend Payout Ratio, Cash Ratio, Return On Asset, Debt To Equity Ratio dan Firm Size.
Subjects: 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X6.3 Ekonomi Islam, Sistem Ekonomi Islam
300 SOCIAL SCIENCE ( ILMU SOSIAL ) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi) > 330 Economics/Ilmu Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Prodi Ekonomi Syariah
Depositing User: UIN Gus Dur Fasya
Date Deposited: 18 Oct 2023 07:56
Last Modified: 18 Oct 2023 07:56
URI: http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/3156

Actions (login required)

View Item View Item