Pengaruh Brand Image, Brand Ambassador Dan Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembelian Produk Some By Mi (Studi Kasus Mahasiswa Febi Uin K.H Abdurrahman Wahid Pekalongan Angkatan 2020-2023)

Shofa, Nilma (2024) Pengaruh Brand Image, Brand Ambassador Dan Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembelian Produk Some By Mi (Studi Kasus Mahasiswa Febi Uin K.H Abdurrahman Wahid Pekalongan Angkatan 2020-2023). Undergraduate Thesis thesis, UIN. K. H. Abdurrahman Wahid Pekalongan.

[img] Text
4117366_COVER_BAB I DAN BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
4117366_FULL TEXT.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text
4117366_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
Official URL: http://perpustakaan.uingusdur.ac.id/

Abstract

NILMA SHOFA. Pengaruh Brand Image, Brand Ambassador Dan Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembelian Produk Some By Mi Mahasiswa UIN K.H Abdurrahman Wahid Pekalongan Angakatan 2020-2023. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh brand image, brand ambassador, dan brand awareness terhadap keputusan pembelian produk Somebymi pada mahasiswa FEBI UIN K.H Abdurrahman Wahid Pekalongan angkatan 2020-2023. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Data dikumpulkan melalui kuesioner dari 95 responden yang merupakan mahasiswa FEBI yang menggunakan produk Somebymi. Hasil analisis menunjukkan bahwa brand image memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian, dengan nilai signifikansi 0,000<0,05 dan thitung 6,542<ttabel 1,661. Demikian juga, brand ambassador juga berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian, dengan nilai signifikansi 0,000<0,05 dan thitung 5,609>ttabel 1,661. Selain itu, brand awareness juga memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian, dengan nilai signifikansi 0,003<0,05 dan thitung 1,282>ttabel 1,661. Secara simultan, ketiga variabel tersebut juga berpengaruh terhadap keputusan pembelian, dengan nilai Fhitung 57,240>Ftabel 2,705 dan signifikansi 0,000<0,05. Hasil uji koefisien determinasi menunjukkan bahwa sebesar 63,3% variasi dalam keputusan pembelian dapat dijelaskan oleh brand image, brand ambassador, dan brand awareness. Sementara 36,7% sisanya dipengaruhi oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Supervisor:
ContributionSupervisorNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorRosyada, MohammadUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Brand Image, Brand Ambassador, Brand Awareness, Keputusan Pembelian.
Subjects: 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X6.3 Ekonomi Islam, Sistem Ekonomi Islam
300 SOCIAL SCIENCE ( ILMU SOSIAL ) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi) > 330 Economics/Ilmu Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Prodi Ekonomi Syariah
Depositing User: UIN Gus Dur Febi
Date Deposited: 19 Jul 2024 06:04
Last Modified: 19 Jul 2024 06:04
URI: http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/8972

Actions (login required)

View Item View Item