Gunawan, M. Najib (2024) Pengaruh Project Based Learning Terhadap Kreativitas dan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa pada Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Kelas VII di SMP Negeri 1 Kedungwuni. Undergraduate Thesis thesis, UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan.
![]() |
Text
2120295_cover_bab 1 & bab V_DP.pdf Download (8MB) |
![]() |
Text
2120295_Full Text.pdf Restricted to Registered users only Download (10MB) |
![]() |
Text
2120295_Lampiran.pdf Restricted to Repository staff only Download (4MB) |
Abstract
Efektivitas pembelajaran sangat bergantung pada ketepatan strategi, model pembelajaran atau metode yang digunakan. Dalam proses pembelajaran, peran pendidik sangat krusial dan menjadi kunci keberhasilan dalam proses belajar mengajar itu sendiri. Oleh karena itu, berbagai model pembelajaran dapat digunakan dalam proses pembelajaran, yang dapat membantu siswa memahami materi. Rumusan masalah penelitian ini adalah bagaimana pengaruh model pembelajaran project based learning terhadap kreativitas dan kemampuan berpikir kritis siswa kelas VII pada mata pelajaran PAI di SMP Negeri 1 Kedungwuni. Kegunaan dari penelitian ini diharapkan mampu menambah wawasan mengenai model pembelajaran PJbL, mengetahui dan menganalisis pengaruh model PJbL terhadap kreativitas dan kemampuan berpikir kritis siswa kelas VII pada mata pelajaran PAI di SMP Negeri 1 Kedungwuni. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan pendekatan kuantitatif. Teknik pengambilan sampel cluster random sampling, adapun sampel pada penelitian ini berjumlah 73 siswa siswa yang dibagi menjadi dua kelas yaitu kelas eksperimen yang diberi perlakuan dengan model pembelajaran PJbL dan kelas kontrol yang tidak diberi model tersebut. Teknik pengumpulan data berupa tes dan data penelitian tersebut dianalisis menggunakan independent sample t-test.
Item Type: | Thesis (Undergraduate Thesis) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: |
|
||||||||
Uncontrolled Keywords: | Project Based Learning, Kreativitas, Berpikir Kritis | ||||||||
Subjects: | 200 RELIGION (AGAMA) > 2X0 ISLAM UMUM > 2X7.3 Pendidikan Agama Islam, Pendidikan Islam, Sekolah Islam 300 SOCIAL SCIENCE ( ILMU SOSIAL ) > 370 Education (Pendidikan) > 370 Education/Pendidikan |
||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Prodi Pendidikan Agama Islam | ||||||||
Depositing User: | UIN Gus Dur Ftik | ||||||||
Date Deposited: | 21 Nov 2024 08:34 | ||||||||
Last Modified: | 10 Mar 2025 02:59 | ||||||||
URI: | http://etheses.uingusdur.ac.id/id/eprint/11734 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |